Meningkatkan Neraca Perdagangan

Meningkatkan Neraca Perdagangan Pemerintah Indonesia dan Azerbaijan akhirnya melakukan upaya bersama dalam rangka meningkatkan kerjasama ekonomi kedua negara. Salah satunya, melakukan pertemuan guna membahas kerjasama dalam meningkatkan perdagangan diantara kedua negara.Selama ini, kerja sama ekonomi antara Indonesia dan Azerbaijan, masih sangat terbatas. Bahkan, neraca perdagangan dua negara hingga saat ini, baru sebesar USD1,7 miliar. Dalam rangka itu pula, Menteri Koordinator (Menko)...

Catatan Minus Akhir PON

Catatan Minus Akhir PON Pesta olahraga se-nusantara akhirnya ditutup oleh Wakil Presiden, Boediono, di Stadion Utama Riau, tadi malam (20/9/2012). Perayaan meriah pun dihadirkan kembali meski tak bisa menutupi catatan-catatan minus pada PON ke XVIII di Riau.Dari berbagai media, termasuk Okezone, kita semua di seluruh penjuru negeri bisa tahu, apa-apa saja goresan kelam yang terjadi di berbagai akivitas PON, mulai dari kericuhan pertandingan hingga venue-venue yang tak juga rampung sampai PON...

Indonesia Donasikan Bantuan untuk Rakyat Korea Utara

Indonesia Donasikan Bantuan untuk Rakyat Korea Utara  Pemerintah Indonesia memberikan donasi sebesar USD2 juta melalui Badan PBB bidang penyaluran pangan, World Food Programme (WFP) kepada Republik Demokratik Rakyat Korea.Sebagaimana di wartakan oleh Clara Lila Damayanthi, Senior Public Information Assistant WFP bahwa donasi Indonesia yang disalurkan melalui Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merupakan kontribusi tunai pertama pemerintah RI melalui operasional WFP dan dana...

Tentara Inggris Tak Sadar Hamil dan Melahirkan

Tentara Inggris Tak Sadar Hamil dan Melahirkan Seorang tentara perempuan asal Inggris yang dirahasiakan identitasnya melahirkan dengan selamat sesosok bayi laki-laki di kamp tempatnya bertugas di Afghanistan 'tanpa menyadari' dirinya sedang hamil."Baik ibu maupun bayi dalam kondisi stabil," bunyi pernyataan dari Kementerian Pertahanan Inggris setelah kelahiran bayi tersebut hari Selasa (18/9) lalu di kamp Bastion, provinsi Helmand.Sang ibu, seorang penembak dalam pasukan artileri Inggris...

Paru-Paru Rusak karena Berondong Dapat Ganti Rugi 68 Milyar

Paru-Paru Rusak karena Berondong Dapat Ganti Rugi 68 Milyar Seorang warga AS mendapat ganti-rugi US$7,2 juta (lebih dari Rp68 miliar) setelah gugatannya terhadap perusahaan pembuat berondong jagung untuk microwave dikabulkan pengadilan.Wayne Watson mengaku kerap menghirup aroma mentega artifisial pada popcorn untuk kemasan microwave, tanpa menyadari bahwa asap itu berbahaya untuk kesehatan.Berita terkaitDalam gugatannya Watson mengatakan pabrik pembuat berondong mestinya mencantumkan peringatan...

Siswa SMP di Yogya Rancang Seragam Sendiri

Siswa SMP di Yogya Rancang Seragam Sendiri Anak muda tentu punya banyak ide mendesain batik, termasuk model batik yang bakal mereka kenakan sebagai seragam sekolah. Itulah yang dilakukan SMP Stella Duce 1 di Yogyakarta.Di sana, para siswa diizinkan mendesain seragam batik karya mereka sendiri. "Kami menyediakan semua peralatannya dan siswa tak perlu mengeluarkan uang sepeserpun untuk membuat batiknya," kata Listyawati Sri Nugrahaningsih, Kepala SMP Stella Duce 1, Rabu 19 Setember 2012.Di...

Kesenjangan yang Melebar

Kesenjangan yang Melebar Mumpung belum terlalu terlambat, pemerintah perlu segera mengatasi kesenjangan sosial-ekonomi. Pertumbuhan ekonomi yang mencapai lebih dari 6 persen ternyata tidak merata. Orang kaya semakin kaya, sedangkan kelompok miskin semakin tertinggal.Realitas itu tergambar dari koefisien Gini atau indikator kesenjangan pendapatan yang memburuk. Pada 2011, indeks Gini negara kita mencapai 0,41. Angka tersebut merupakan yang tertinggi, setidaknya sejak 1999. Ini berarti ketimpangan...

Mencari Pemimpin

Mencari Pemimpin Mengapa kepemimpinan itu penting? Pertanyaan ini sudah sangat lama berusaha dijawab oleh manusia. Selama berabad-abad, para filosof dan ilmuwan sosial memperdebatkan peran pemimpin. Dalam karyanya, Republik, Plato—filosof yang hidup pada abad ke-4 SM—berkata bahwa kota yang ideal harus mempunyai sistem untuk memilih pemimpinnya yang memungkinkan siapapun pemimpinnya, ia dapat digantikan.Di zaman modern, isu kepemimpinan dibahas dari banyak segi. Para ilmuwan politik berbicara...

Film Innocence of Muslims adalah Bentuk Provokasi

Film Innocence of Muslims adalah Bentuk Provokasi Gelombang protes terus berlanjut terkait beredarnya film Innocence of Muslims di berbagai belahan dunia. Bahkan, protes yang dilakukan sampai menelan korban jiwa. Protes serupa juga datang dari Indonesia.Atas alasan itulah, produser sekaligus paranormal Ki Kusumo mengajak supaya masyarakat tidak terpancing untuk ikut berbuat anarkis. "Jangan sampai terpancing dengan aksi anarkis, apalagi sampai menelan korban jiwa seperti di Timur Tengah,"...

Internet Kalahkan Nasihat Orangtua

Internet Kalahkan Nasihat Orangtua Benarkah tidak ada yang bisa menggantikan nasihat seorang ibu? Nah ternyata internet telah melakukannya. Temuan itu berdasarkan penelitian yang dilakukan Cathy Owen. Penelitian menemukan delapan dari 10 ibu muda lebih cenderung lari ke internet dibandingkan ke ibu mereka untuk mendapatkan nasihat tentang pola asuh anak (parenting).Penelitian yang dilakukan Growingupmilkinfo.com, menemukan bahwa semakin banyak ibu yang beralih ke situs-situs seperti Netmums,...

Kurang Tidur Bisa Bikin Gemuk

Kurang Tidur Bisa Bikin Gemuk  Berhati-hatilah jika Anda kurang tidur. Selain tidak baik bagi kesehatan dan tubuh menjadi lemas, kurang tidur juga menyebabkan berat badan menjadi naik.Berdasarkan penelitian, kurang tidur mendorong sinyal lapar di otak dan meningkatkan tingkat hormon yang mempengaruhi nafsu makan. Hal itu menyebabkan orang makan lebih banyak.Dua ahli obesitas asal Kanada mengungkapkan bahwa tidur sama pentingnya dengan olahraga dan diet, mengenai penurunan berat badan.Selain...

Remaja Sering Sexting Lebih Agresif

Remaja Sering Sexting Lebih Agresif Remaja yang sering sexting ternyata bisa mempengaruhi perilaku seksualnya. Pada penelitian yang dipublikasikan di Jurnal Pediatrics disebutkan remaja yang sexting cenderung lebih aktif secara seksual, dan beberapa lebih mungkin terlibat dalam seks berisiko.Sexting merupakan pengiriman dan penerimaan pesan SMS seksual eksplisit atau foto melalui telepon seluler. Sexting ini bukan merupakan aktivitas seksual alternatif, namun cara itu bisa berhubungan dengan...

Nabi dan Syuhada pun Cemburu

Nabi dan Syuhada pun Cemburu Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda, “Sesungguhnya, di antara hamba-hamba Allah ada yang bukan nabi, tetapi para nabi dan syuhada cemburu terhadap mereka.”Ada sahabat yang bertanya, “Siapakah mereka wahai Rasul? Semoga kami bisa turut mencintai mereka.”Rasulullah pun menjawab, “Mereka adalah orang-orang yang saling mencintai karena Allah tanpa ada hubungan keluarga dan nasab di antara mereka. Wajah-wajah mereka bagaikan cahaya di atas mimbar-mimbar...

Lima Hikmah Diwajibkannya Haji

Lima Hikmah Diwajibkannya Haji Setiap ibadah yang disyariatkan oleh Allah SWT mengandung hikmah tersendiri. Allah tidak pernah sekalipun memerintahkan manusia melakukan suatu perbuatan yang tak bermakna atau tidak mengandung hikmah. Hikmah yang bisa kita petik dari pelaksanaan ibadah haji antara lain:1. Menyaksikan secara langsung Masjidil Haram, Ka’bah, tempat turunnya Alquran, serta tempat-tempat bersejarah dalam kehidupan Rasulullah SAW dan penyebaran Islam. Umat Islam yang mengunjungi...

Dollar sebagai Safe Haven

Dollar sebagai Safe Haven Seperti galibnya sinyal otomatis, tiap kali pasar finansial global dilanda ketidakpastian, aset-aset ‘safe haven’ pun menjadi buruan. Anehnya, salah satu aset yang dianggap aman dan likuid adalah aset dalam Dollar AS terutama US Treasury notes (Surat Utang Negara/SUN AS), selain juga aset-aset safe haven lain seperti Dollar Kanada, Franc Swiss dan Yen Jepang. Alhasil, seiring dengan penguatan aset dalam Dollar AS, aset-aset di negara-negara Emerging Market (EM)...

Berdayakan Warga Mengolah Sampah jadi Kerajinan

Berdayakan Warga Mengolah Sampah jadi Kerajinan Bagi sebagian besar orang, sampah berarti barang tak terpakai yang sudah tidak memiliki nilai ekonomi lagi. Namun tidak demikian dengan Erni Suhaina, pendiri Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) Bu Nandang di Cilacap, Jawa Tengah.Sejak 2005, ia memberdayakan warga untuk mengolah sampah menjadi produk kerajinan. Hal itu dilakukannya melalui serangkaian program pelatihan kepada warga di tiga kecamatan, yakni Cilacap Tengah, Cilacap Utara, dan Cilacap...

Masalah Bangsa Versi KAHMI

Masalah Bangsa Versi KAHMI Di usianya ke-46 tahun, Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) mengkritik fungsi kepemimpinan nasional. Menurut KAHMI, ada tiga persoalan yang sangat penting terkait hal tersebut.Sekjen Pimpinan Kolektif Majelis Nasional KAHMI Nurmansyah E Tanjung mengungkap, masalah pertama adalah mobilitas kepemimpinan nasional saat ini lebih berdasarkan pada sebuah nilai harga, bukan pada proses kaderisasi yang matang. Kecenderungan ini, kata Nurmansyah, melahirkan gejala...

Genom Denisova Beri Petunjuk Evolusi Manusia

Genom Denisova Beri Petunjuk Evolusi Manusia Ilmuwan menggunakan teknologi baru mampu memetakan genom (gugus kromosom) dengan tingkat presisi tinggi pada salah satu kerabat dekat manusia yang telah punah, Denisovans. Denisovans atau Denisova Hominins merupakan genus Homo (manusia purba) yang pernah tinggal di wilayah Siberia.Dilansir Sfgate, Senin (17/9/2012), nenek moyang manusia ini dikatakan tidak berjalan sendiri. Mereka juga hidup berdampingan dengan Homo Neanderthals dan manusia kuno...

Lebih Dekat dengan Pajak Pertambahan Nilai

Lebih Dekat dengan Pajak Pertambahan Nilai ISTILAH Pajak Pertambahan Nilai (PPN) bukan suatu hal yang asing bagi masyarakat Indonesia. Namun belum banyak yang mengenal filosofi di balik pengenaan PPN. Ditinjau dari ilmu perpajakan PPN termasuk dalam kategori: (1) pajak objektif, (2) pajak atas konsumsi umum dalam negeri, dan (3) pajak tidak langsung.Menurut pakar PPN, Untung Sukardji, pajak objektif adalah suatu jenis pajak yang saat timbulnya kewajiban pajak ditentukan oleh faktor objektif,...

Cukup Tidur Sehatkan Kulit

Cukup Tidur Sehatkan Kulit MASIH sering tidur larut malam, bahkan begadang sampai pagi? Mungkin Anda harus berpikir ulang besok malam. Faktanya, tidur cukup dapat menjaga kesehatan kulit Anda.Tubuh manusia membutuhkan tidur untuk beristirahat. Tanpa tidur yang tepat, tubuh tidak mendapatkan kesempatan untuk meremajakan sel-sel tubuh. Anda juga akan melihat efek buruk dari kurang tidur terlihat muncul pada kulit, seperti  kulit kasar dan kusam, demikian yang dilansir Quickeasyfit.Ketika...

Film Porno Tingkatkan Kemampuan Atlet

Film Porno Tingkatkan Kemampuan Atlet Jika ingin sukses mengangkat berat, tonton film porno dulu.  Studi ini dilakukan saat membandingkan performa para atlet pria setelah menyaksikan berbagai jenis video dan menemukan atlet angkat besi dapat mengangkat benda lebih berat setelah menonton video erotis."Kami mengamati efek menonton video terhadap perubahan testosteron dan konsentrasi hormon kortisol dalam air liur kemudian membandingkannya dengan performa atlet pria yang sangat terlatih,"...

Wanita Malaysia Tergolong Peselingkuh

Wanita Malaysia Tergolong Peselingkuh Wanita Malaysia sering membohongi pasangan mereka, demikian menurut sebuah survei yang mendaftar para wanita yang paling tidak setia di dunia.Sebanyak 39 per perempuan Malaysia mengaku bahwa mereka berselingkuh dalam jajak pendapat yang meliputi 29.000 perempuan di 36 negara, yang dilansir Kosmo!Para wanita Malaysia ada di urutan ketiga di belakang Ghana (62 persen) dan Thailand (59 persen) dalam survei di seluruh dunia yang dilakukan oleh Durex, ...

Mandi Uap Sebabkan Pria Tidak Subur

Mandi Uap Sebabkan Pria Tidak Subur Ketidaksuburan atau infertil di kalangan kaum lelaki mengalami peningkatan cukup signifikan yakni mencapai 40-50%. Kondisi ini dialami lelaki di seluruh dunia termasuk Indonesia. Dan harus diwaspadai ternyata salah satu penyebab ketidaksuburan dikarenakan penggunan celana yang ketat serta kerap melakukan sauna atau mandi uap panas.Dr Susan Melinda SpOG, dokter spesialis kandungan dan kebidanan RS Melinda (Melinda Hospital) mengatakan,  ketidaksuburan...

Jadi Lumpuh Setelah Pijat Leher

Jadi Lumpuh Setelah Pijat Leher Setelah pijat leher sangat menyakitkan, seorang bankir 40 tahun dari Singapura menderita stroke dan menjadi lumpuh.Menurut Mr Lin dokter menduga bahwa kekuatan yang berlebihan yang digunakan dalam pijat membuat pecah pembuluh darah dan mengakibatkan stroke.Dia kini tuli di satu telinga dan sedang menjalani terapi untuk kembali menggerakan bagian kiri setengah dari tubuhnya, demikian Harian Lianhe Wanbao melaporkan.Menurut koran itu, Mr Lin adalah asisten direktur...