Wanita Indonesia Terpilih Jadi Presiden UT Internasional

Wanita Indonesia Terpilih Jadi Presiden UT Internasional Universitas Terbuka (UT) memperoleh kebanggaan dan pengakuan di dunia internasional. Rektor UT Prof Tian Belawati telah terpilih sebagai presiden lembaga internasional pendidikan terbuka dan jarak jauh atau International Council for Open and Distance Education (ICDE), di Oslo Norwegia, 29 Februari 2012 lalu.Tian terpilih secara aklamasi menjadi Presiden ICDE periode 2012 hingga 2015. Prof.  Ia mengukir prestasi yang membanggakan...

Nenek Moyang Penduduk Madagaskar Ternyata Wanita Indonesia

Nenek Moyang Penduduk Madagaskar Ternyata Wanita Indonesia Beberapa perempuan Indonesia menjadi pendiri dari koloni Madagaskar 1.200 tahun yang lalu, ujar para peneliti pada Rabu akan salah satu episode aneh dalam sejarah pengembaraan manusia.Antropolog banyak yang terpesona dengan Madagaskar, karena pulau itu jauh dari sejarah penaklukan manusia di planet ini selama ribuan tahun.Pulau itu kemudian menjadi tempat tinggal bagi penduduk asli Afrika serta orang Indonesia, yang terletak 8.000...

Minyak Kelapa Yang Menyehatkan

Minyak Kelapa Yang Menyehatkan Minyak kelapa murni atau virgin coconut oil dianggap sebagai minyak yang punya banyak manfaatnya. Lalu bagaimana mekanismenya sehingga minyak kelapa begitu mengagumkan?Dr. Ir. Winarno D, M.Si menyebutkan bahwa minyak kelapa mengandung asam lemak rantai pendek sampai rantai medium sekitar 57 persen yang berupa asam kaprat (C8) dan 50 persen berupa asam laurat (C12).Jadi, sebenarnya ada beberapa gugus asam lemak yang ada dalam minyak dan lemak. Umumnya, asam...

Lima Macam Buah Tiap Hari Buat Tubuh Sehat

Lima Macam Buah Tiap Hari Buat Tubuh Sehat Buah-buahan merupakan sumber antioksidan terbaik untuk menangkal radikal bebas. Namun untuk mendapatkan manfaat tersebut dianjurkan untuk mengonsumsi minimal 5 porsi buah dengan 5 macam warna setiap harinya. Padahal, kebanyakan orang merasa sudah cukup dengan mengonsumsi seporsi buah setelah makan."Buah memang sumber vitamin C yang baik, tetapi untuk mendapatkan efek antioksidannya, kita harus mengonsumsi minimal 5 buah," kata dr. Samuel Oetoro,...

Mengatasi Stress

Mengatasi Stress Bagi orang yang tinggal di kota metropolitan, stres adalah sesuatu yang mudah didapat. Baik karena kemacetan lalu lintas atau karena menumpuknya pekerjaan dan segudang masalah lain yang bertumpuk hingga menimbulkan stres. Ketika stres, produksi hormon kortisol meningkat. Tapi jangan khawatir, banyak cara untuk mengurangi tingkat kenaikan hormon kortisol secara medik, baik dari segi konsumsi makanan maupun olah tubuh.Beberapa trik tersebut di antaranyaMeditasi bisa mengurangi...

Sering Melamun Pertanda Cerdas

Sering Melamun Pertanda Cerdas Orang dengan pikiran kerap mengembara kemungkinan mempunyai otak lebih tajam. Sebuah studi menunjukkan bahwa orang yang terus menerus "terganggu" ternyata mempunyai "memori kerja" lebih banyak. Hal tersebut membuat mereka bisa melakukan dua hal bersamaan dalam satu waktu.Partisipan dalam penelitian ini harus menekan tombol sebagai respons terhadap munculnya huruf tertentu di layar atau menekan pada waktu yang tepat. Para peneliti mengecek secara rutin untuk...

Nasi Putih Tingkatkan Risiko Diabetes

Nasi Putih Tingkatkan Risiko Diabetes Mengkonsumsi nasi putih secara rutin kemungkinan akan meningkatkan risiko terkena diabetes tipe 2. Hasil penelitian terbaru menunjukkan bahwa orang yang mengkonsumsi nasi putih tiga atau empat kali per hari cenderung terkena diabetes tipe 2 dibandingkan dengan mereka yang hanya makan nasi putih satu atau dua kali seminggu.Para ahli memperkirakan risiko diabetes meningkat 11 persen setiap kali terjadi kenaikan jumlah asupan nasi putih setiap hari. Namun...

Perokok Muda Harus Waspada

Perokok Muda Harus Waspada Peringatan Komisi Nasional Perlindungan Anak tentang jumlah pecandu rokok belia yang telah berada dalam status “siaga satu” sungguh tidak main-main. Pemerintah semestinya berupaya sungguh-sungguh agar jumlah anak yang menjadi korban rokok tidak terus bertambah. Tak kalah penting, anak-anak yang kadung menjadi pecandu harus segera ditangani. Tanpa upaya itu, negara akan menanggung beban ekonomi dan penyakit akibat rokok di masa depan.Seriusnya persoalan ini sudah...

Sleep Apnea

Sleep Apnea Henti napas saat tidur atau Obstructive Sleep Apnea (OSA) termasuk dalam gangguan tidur yang umum diderita. Penderitanya kerap mengalami ngorok saat tidur dan bangun dalam kondisi tidak segar serta mengantuk sepanjang hari.Dalam kondisi normal, waktu tidur adalah masa melepas kepenatan dan meregenerasi sel-sel tubuh, sehingga kita lebih berenergi keesokan harinya. Akan tetapi, jika kita menderita OSA yang berarti terjadi henti napas berkali-kali dalam satu malam, maka tubuh akan...

Ensiklopedia Britannica Yakin Saingi Wikipedia

Ensiklopedia Britannica Yakin Saingi Wikipedia Ensiklopedia bahasa Inggris tertua di dunia, Encyclopaedia Brittanica, menyatakan akan meninggalkan versi cetak dan sepenuhnya fokus ke versi digital.Ensiklopedia yang diklaim mempunyai akurasi tinggi ini, akan menjadi pesaing baru untuk ensiklopedia gratis Wikipedia.Menurut Presiden Encyclopaedia Brittanica, Jorge Cauz, selama ini ensiklopedianya menyandang reputasi ilmiah dan andal, apalagi ditambah pengalaman perusahaan yang telah berusia...

Chip IBM Sanggup Download 500 Film HD per Detik

Chip IBM Sanggup Download 500 Film HD per Detik Peneliti IBM telah mengembangkan sebuah prototipe chip optik yang dapat mentransfer data hingga 1 Tbps (1 Terabit per second). Angka ini setara dengan kecepatan download 500 film kualitas HD (high definition) dalam satu detik.Chip yang dinamakan Holey Optochip, merupakan transceiver optik paralel yang terdiri dari dua pemancar penerima yang dirancang untuk menangani pengiriman data dalam jumlah besar.Chip ini akan mendukung tenaga superkomputer...