10 Perusahaan Indonesia Masuk Daftar Perusahaan Terbesar Dunia

10 Perusahaan Indonesia Masuk Daftar Perusahaan Terbesar Dunia
SEBANYAK 10 perusahaan asal Indonenia berhasil menembus daftar 2.000 perusahaan listed terbesar di dunia versi Forbes, Global 2000. Enam di antaranya perusahaan milik negara (BUMN) dan empat di antaranya perusahaan swasta.Dari dua ribu perusahaan ini, Amerika Serikat (AS) dan Jepang tampak mendominasi. Sebanyak 524 perusahaan berasal dari Amerika Serikat (AS) dan 258 perusahaan berasal dari Jepang. Dan perusahaan asal Korea Selatan...