Seksi Tak Melulu Harus Buka-bukaan ala Chantal

Seksi Tak Melulu Harus Buka-bukaan ala Chantal Imej seksi sepertinya telah melekat pada presenter sekaligus bintang iklan Chantal Della Concetta. Terlebih, semenjak wanita cantik kelahiran Bandung, 27 Juli 1980 itu menjadi model di sebuah majalah pria dewasa.Chantal pun tak keberatan dengan pandangan seperti itu. "Nggak masalah kalau dibilang seksi, yang penting percaya diri," ucap ibu dua anak tersebut seusai peluncuran salah satu produk es krim terkenal di sebuah kafe di Grand Indonesia,...

Ada Gambar Yesus di Buku Panduan Haji

Ada Gambar Yesus di Buku Panduan Haji Kantor Kementerian Agama Kota Bengkulu menemukan gambar Yesus pada buku panduan haji. Gambar tersebut dijumpai saat sejumlah calon haji hendak melakukan manasik."Di buku panduan haji ada gambarnya Yesus sedang menggembala domba," kata Yusrati salah seorang peserta Menasik, Senin 10 September 2012. Dia menduga ada unsur kesengajaan gambar tersebut ada di buku panduan haji. "Tidak mungkin gambar ini muncul tiba-tiba," ujarnya.Yusrati menjelaskan,...

Macam-macam Kelainan Seksual

Macam-macam Kelainan Seksual SEKS adalah salah satu kebutuhan manusia, dan salah satu alasan manusia untuk membangun komitmen dalam ikatan pernikahan. Andai dijalankan dengan wajar, seks bisa begitu indah dan dinikmati oleh kedua pasangan, tapi bagaimana jika pasangan kita menginginkan ritual seks yang terkadang sangat aneh, bisa saja pasangan kita memang menderita kelainan seks. Berikut ini macam – macam kelainan seks yang (mungkin) perlu kita ketahui:ABLUTOPHILIAIni adalah perasaan terangsang...

Wanita Cerdas Dijauhi Pria Superior

Wanita Cerdas Dijauhi Pria Superior Apa sebenarnya yang dicari pria dari seorang wanita? Mungkin saja wanita dalam balutan tubuh tinggi semampai, paras cantik, kulit putih bersih dan senyum yang sanggup meruntuhkan dinding hati. Itu hanya beberapa dari kriteria idaman yang dicari oleh sebagian kaum Adam.Lantas, benarkah wanita cerdas tak masuk dalam perhitungan mereka? Fakta di lapangan, beberapa pria cenderung memilih menjalin hubungan dengan wanita yang tidak terlalu cerdas (dumb woman)....

Pilih Sarung Mobil yang Pas Sesuai Penggunaan

Pilih Sarung Mobil yang Pas Sesuai Penggunaan SARUNG mobil sangat diperlukan saat mobil akan didiamkan dalam jangka waktu tertentu, baik itu digarasi ataupun di area terbuka. Hal tersebut tentu saja untuk menghindari resiko rusaknya bodi mobil akibat terkena paparan debu, hujan, kotoran binatang hingga tangan jahil yang menggores cat mobil.Banyak hal yang mesti dipertimbangkan dalam memilih sarung mobil, karena beragam pula jenis sarung mobil. Bahan baku yang harus disesuaikan dengan penggunaanya,...

Menikah Kurangi Risiko Penyakit Kardiovaskular pada Wanita

Menikah Kurangi Risiko Penyakit Kardiovaskular pada Wanita Menikah dapat memberikan manfaat kesehatan bagi wanita, terutama menyangkut kardiovaskular. Salah satu sistem dalam tubuh yang kerap dikaitkan dengan penyakit jantung, tekanan darah tinggi, dan stroke ini, bisa dikurangi potensi risikonya saat wanita menikah dan mampu mempertahankan pernikahannya tanpa ada perceraian.Temuan ini disampaikan di acara pertemuan tahunan American Sociological Association pada 18 Agustus 2012 lalu. Michael...

Mengunyah di Satu Sisi Bisa Memicu Migrain

Mengunyah di Satu Sisi Bisa Memicu Migrain Kebiasaan mengunyah di satu sisi saja pada saat makan ternyata bisa membawa pengaruh bagi kesehatan. Resiko Anda mengalami migrain atau sakit kepala sebelah sangat besar dengan kebiasaan makan hanya mempergunakan satu sisi mulut.Hal tersebut disebabkan aktifnya otot yang digunakan untuk mengunyah hanya pada satu sisi, sehingga terjadi ketidakseimbangan.Prof Eky S Soemantri, ketua AFDOKGI menegaskan:“Mengunyah makanan dengan satu sisi mulut menyebabkan...

Minyak Kelapa Cegah Gigi Berlubang

Minyak Kelapa Cegah Gigi Berlubang Minyak kelapa yang selama ini menjadi bahan untuk memasak atau pun campuran obat gosok, kini diketahui punya khasiat yang baik untuk mencegah gigi berlubang. Hal ini terungkap dalam presentasi dalam konferensi Society for General Microbiology, yang penelitiannya dilakukan oleh Dr Damien Brady dari Institute of  Technologi Athlone di Irlandia.Dalam minyak kelapa terkandung enzim khusus yang mampu melindungi gigi dari pengaruh buruk bakteri di mulut....

Banyak Masalah, SBY Sebut PON Riau 2012 Sudah Baik

Banyak Masalah, SBY Sebut PON Riau 2012 Sudah Baik PON Riau 2012 yang resmi dibuka pada Selasa, 11 September 2012, sejatinya masih mengandung banyak masalah. Entah berkaitan dengan kontroversi jalannya pertandingan beberapa cabor (cabang olahraga) maupun seputar venue pertandingan yang kurang memuaskan. Meskipun demikian, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tetap menyebutkan bahwa penyelenggaraan PON XVIII kali ini sudah berjalan baik.Pujian dari SBY terhadap kinerja penyelenggara PON...