Remaja Mulai Bosan Facebook

Remaja Mulai Bosan Facebook
Cara berinteraksi antar remaja di Facebook diklaim cukup sulit untuk diamati. Common Sense Media mencoba untuk melihat keadaan ini melalui suatu studi komprehensif di Amerika Serikat.Hasil studi mengungkapkan bahwa 68% remaja mengatakan bahwa Facebook merupakan situs jejaring sosial utama untuk mereka. Namun, sebanyak 36% remaja mengaku bahwa mereka berharap bisa kembali ke suatu masa ketika Facebook belum ada. Dari total 1030 remaja yang disurvei, banyak jawaban...