Antibiotik Tak Sembuhkan Batuk

Antibiotik Tak Sembuhkan Batuk Sebuah penelitian terbaru mengungkapkan bahwa anak-anak yang mengalami batuk akibat demam biasa seharusnya tidak diberi antibiotik. Meskipun antibiotik tidak efektif melawan batuk, para ilmuwan Italia mengatakan banyak anak yang diberi resep antibiotik saat batuk. Pemberian resep antibiotik secara berlebihan ini terjadi juga di Amerika Serikat.Temuan ini dipresentasikan pada Senin lalu, 22 Oktober 2012, di American College of Chest Physicians (ACCP), yang merupakan...

Meningkatkan Kesuburan Pria

Meningkatkan Kesuburan Pria Lelaki dan perempuan masing-masing menyumbang 40 persen penyebab infertilitas. Supaya bisa menyebabkan sang istri hamil, seorang suami membutuhkan setidaknya 40 juta sel sperma setiap ejakulasi. Tapi, seperti dikemukakan di atas, 40 persen pasangan yang belum hamil penyebabnya ialah masalah pada sperma suami.Penurunan kualitas itu bisa disebabkan oleh banyak kondisi, misalnya kebiasaan bersepeda yang terlalu lama, mengenakan celana dalam terlalu ketat, paparan...

Idul Adha Bisa Atasi Kemiskinan

Idul Adha Bisa Atasi Kemiskinan Wakil Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Drajat Wibowo, mengatakan, Hari Raya Idul Adha sebaiknya dijadikan momentum untuk memberantas kemiskinan di Indonesia.Dia katakan, pemberantasan kemiskinan bukan hanya tugas pemerintah semata. Tapi tugas kita semua dengan cara berbagi dengan sesama umat."Dengan berkurban, sama artinya berbagi. Bila umat Islam dan umat agama lain di Indonesia mau berbagi dengan sesama, maka kemiskinan hilang. Jadi pemberantasan...

Kepik Tanpa Kepala

Kepik Tanpa Kepala Kalau tokoh film Hollywood "Sleepy Hollow" adalah orang tanpa kepala menunggang kuda, maka di Montana Amerika Serikat ada kepik tanpa kepala.Serangga temuan baru ini menyembunyikan kepalanya ke tenggorokan. Temuan ini berarti spesies dan genus baru.Ross Winton menangkap serangga ini pada tahun 2009 di perangkap yang dia buat di gundukan pasir saat masih menjadi mahasiswa di Montana State University. Winton, yang kini teknisi untuk kehidupan alam bebas di Idaho, pertama...

Dokter Anak Kunci Sukses Imunisasi Nasional

Dokter Anak Kunci Sukses Imunisasi Nasional Pakar vaksin dr. Novilia S. Bachtiar, Kepala Divisi Surveilans PT Bio Farma (Persero), mengharapkan para dokter anak paham soal vaksin karena mereka sangat diperlukan saat menyampaikan informasi secara benar soal vaksin dan vaksinasi kepada masyarakat.Dr. Novalia Bachtiar menyampaikan harapannya itu saat mewakili Bio Farma sebagai narasumber seputar vaksinasi dalam kegiatan pertemuan dengan ahli (Meet The Expert) Pekan Tahunan Ilmiah Ikatan Dokter...

Menteri Olahraga Polandia Mundur Karena Stadion Banjir

Menteri Olahraga Polandia Mundur Karena Stadion Banjir Menteri Olahraga Polandia Joanna Mucha mengajukan surat pengunduran diri kepada Perdana Menteri Polandia Donald Tusk, kata jurubicara pemerintah Polandia Pawel Gras pada Selasa.Hal tersebut dilakukan di tengah perselisihan atas pertandingan kualifikasi Piala Dunia antara kesebelasan Polandia melawan tim Inggris yang ditunda akibat hujan deras dan lapangan banjir."Menteri Mucha menyerahkan sendiri surat pengunduran dirinya kepada Perdana...

E-Learning Sebagai Media Belajar

E-Learning Sebagai Media Belajar Tidak semua elemen masyarakat yang tahu apa itu E-Learning. Istilah ini memang masih terdengar asing di beberapa kalangan termasuk dalam dunia pendidikan. E-learning atau Electronic Learning adalah sebuah metode untuk melakukan studi yang melingkupi semua bentuk dari belajar dan mengajar dengan menggunakan peralatan elektronik. Metode ini dinilai sebagai suatu terobosan baru di dunia pendidikan yang modern. Proses dari E-Learning sendiri telah menarik perhatian...

Lukisan dari Gagang Pintu

Lukisan dari Gagang Pintu Biasanya lukisan itu dilukis dengan menggunakan cat air dan kuas. Tapi David Goldberg mempunyai ide kreatif yang luar biasa dengan membuat lukisan dari gagang pintu, kawan. What? Yup, Pemilik toko benama Bethesda di Maryland ini memakai lebih dari 1.250 gagang pintu untuk membuat replika lukisan “Starry Night”.David Goldberg memerlukan waktu selama empat bulan untuk menyelesaikan tulisannya. Dia memanfaatkan gagang pintu berwarna emas cerah membentuk menara, kristal...

Wanita Tertua di Dunia Meninggal di Usia 132 Tahun

Wanita Tertua di Dunia Meninggal di Usia 132 Tahun Seorang nenek yang disebut-sebut sebagai orang tertua di dunia meninggal di desa pegunungan terpencil Sachino, Georgia, Kamis (4/10).Antisa Khvichava meninggal di usia 132 tahun dan 91 hari. Antisa lahir pada 8 Juli 1880, meskipun ia tidak pernah secara resmi diakui sebagai orang tertua di dunia karena tidak bisa menunjukkan akte kelahiran yang asli.Di masa terakhir hidupnya, ia tinggal dengan cucunya yang berusia 40 tahun di sebuah rumah...

Yogyakarta Ikut Andil Bangun Karakter Indonesia

Yogyakarta Ikut Andil Bangun Karakter Indonesia Mengawali pekan seni dan budaya dalam rangka dies ke-63 UGM, Rektor Prof Dr Pratikno MSocSc menyampaikan pidato kebudayaan UGM untuk Yogyakarta. Pidato kebudayaan yang berlangsung di Pusat Kebudayaan Koesnadi Hardjasumantri UGM itu berlangsung meriah.Di hadapan para seniman, budayawan dan akademisi, rektor mengatakan UGM untuk Yogyakarta menegaskan bentuk pengabdian, kecintaan, dedikasi dan kesetiaan UGM untuk Yogyakarta. Yogyakarta bukan sebagai...

Stop Edanisme dalam Pendidikan Kita

Stop Edanisme dalam Pendidikan Kita Edanisme dapat dimaknai sebagai paham yang menempatkan manusia pada posisi tidak memiliki lagi apa yang dinamakan cipta, rasa, dan karsa. Seorang pujangga Jawa, R. Ronggowarsito menulis ramalannya sejak lama. Dijelaskan bahwa manusia akan mengalami suatu masa yang disebut jaman edan, dimana akal nurani tidak berjalan, karena senantiasa diselimuti hawa nafsu duniawi, dan sebaliknya jika tidak mengikuti jaman, akan “mati kelaparan” tergilas oleh manusia...

Blog dalam Dunia Akademik

Blog dalam Dunia Akademik Betapa internet begitu substansial pada masa kini. Terlebih lagi pada media sosial. Artikel "Lebih Banyak Orang Perlu Menggunakan Media Sosial" yang dilansir VOA Indonesia memberitakan hasil survei konsultan komunikasi Maverick dan London School Public of Relations Jakarta menyatakan bahwa 91 persen wartawan (yang merupakan responden) dependen pada internet dalam menulis berita. Selain itu, tujuh dari sepuluh wartawan butuh internet untuk mendapatkan ide membuat...

Hargai Pendidikan, Belajarlah dari Malala

Hargai Pendidikan, Belajarlah dari Malala   Malala Yousufzai   Kenalkah anda dengan nama di atas? Saya tidak akan heran jika anda belum mengenal nama tersebut. Saya pun mungkin tidak akan tahu siapa Malala dan bagaimana kisahnya jika tidak membaca twit dari seseorang yang saya follow di twitter beberapa waktu lalu. Saya lalu mencari tahu lebih banyak tentang Malala melalui mesin pencari di internet, dan menemukan banyak sekali informasi mengenai gadis ini.Militan Pakistan Tembak...

Berkunjung ke Seattle 'Kota Jam'

Berkunjung ke Seattle 'Kota Jam'  Kota Seattle di negara bagian Washington di pantai barat Amerika, selain dijuluki sebagai "kota hujan” karena seringnya turun hujan, juga dijuluki sebagai "kota jam".Kalau Anda pernah ke Seattle, di Negara bagian Washington, atau hanya mendengar nama itu, Anda mungkin menduga bahwa nama kecil itu seperti “The Space Needle City” atau  kota jarum antariksa. Menara setinggi 184 meter yang dilengkapi dengan ruang untuk melihat pemandangan dan rumah...

Kiat Peternak AS Menghemat Biaya Pakan Ternak

Kiat Peternak AS Menghemat Biaya Pakan Ternak  Banyak universitas penelitian pertanian di AS mengetahui kenaikan biaya pakan ternak, dan memberi perhatian pada isu disebut "efisiensi pakan."Orang-orang yang berternak sapi untuk daging steak atau hamburger menghadapi masalah keuangan serius akibat kebakaran hutan baru-baru ini yang menghanguskan lebih dari satu juta hektar lahan pertanian di Amerika, dan kekeringan berkelanjutan. Akibatnya biaya jerami, biji-bijian dan pakan ternak dasar...

Indonesia Tempa Sekolah Hadapi Risiko Bencana

Indonesia Tempa Sekolah Hadapi Risiko Bencana Beberapa dari bencana alam terburuk di dunia pada dekade terakhir terjadi di Asia, seperti gempa bumi di Indonesia dan Tiongkok, serta banjir di Thailand dan Kamboja. Sebuah konferensi regional mengenai pengurangan risiko bencana yang diselenggarakan minggu ini fokus pada sekolah dan bagaimana membuatnya lebih aman dan lebih tangguh.Murid-murid Sekolah Dasar Negeri Jejeran di Yogyakarta sedang mengadakan simulasi latihan gempa bumi. Mereka berhamburan...

Menjadi Manusia Merdeka

Menjadi Manusia Merdeka Setelah melewati serangkaian pergulatan dan perjuangan hidup, dalam diri setiap orang terdapat archetype: the innocent. Yaitu ingin menemukan kembali serta menjaga suasana batin semasa kanak-kanak yang merasa bersih, terbebas dari beban dosa dan salah. Bukankah yang khas dan indah pada anak-anak adalah keceriaan, spontanitas dan kelugasan menjalani hidup?Dalam konteks orang dewasa dan orangtua, istilah innocent lebih tepat diganti dengan ungkapan bagaimana meraih...

Hari Indonesia di Australian National University (ANU)

Hari Indonesia di Australian National University (ANU) Universitas ternama Australia, the Australian National University (ANU) menggelar "Hari Indonesia (Indonesia Day)" dengan mengelar berbagai kegiatan intelektual dan kultural menjadi sajian utama perhelatan istimewa yang dijadwalkan, besok Jumat (26/10).Acara `Hari Indonesia" yang diselenggarakan di kampus yang berlokasi di ibukota Australia ini menampilkan beberapa segmen kegiatan, dari seminar mengenai Islam Kontemporer dan Teater Wayang...

Apakah Manchester United Bisa Bangkrut?

Apakah Manchester United Bisa Bangkrut? Dalam sebuah sesi podcast, pertanyaan yang cukup menggelitik mengemuka: Apakah klub sekelas Manchester United (MU) bisa bangkrut? Secara umum, tentu saja tidak ada yang mustahil di dunia ini.”Saya setuju, tak ada yang kebal dari yang dialami Glasgow Rangers dan Portsmouth. Situasi juga tidak sehat apabila ada 13-14 klub di Liga Inggris yang terus merugi. Namun Anda juga harus melihat Manchester City yang mengalami kerugian dalam setahun, tetapi mereka...

Tentang “Miapah” dan Hal-hal “Ciyus” Lainnya

Tentang “Miapah” dan Hal-hal “Ciyus” Lainnya Artikel ini adalah bagian dari peringatan Bulan Bahasa. Sebuah upaya untuk menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia, seperti sumpah para pemuda tahun 1928.Sekalipun tidak ada maksud serius dan sungguh-sungguh di balik kata “ciyus”, “cungguh”, dan teman-temannya yang sedang populer saat ini, tak ada salahnya kita mencoba membahasnya dengan serius.Bagi yang tidak mengetahui tren bahasa gaul terkini, saya akan meringkas dahulu. Belakangan ini,...

Jokowi Bagi-bagi Resep Anti Capek

Jokowi Bagi-bagi Resep Anti Capek Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) di sela-sela kesibukannya Rabu ini, sempat berbagi resep agar tidak mudah lelah dalam mengerjakan aktivitas sehari-hari."Setiap pagi, saya selalu minum air seduhan temulawak dicampur kacang hijau dan madu yang dibuat oleh istri. Saya tidak pernah sarapan. Minuman itulah sarapan saya," kata Jokowi ketika tengah menikmati makan siang bersama awak media di Restoran Bumbu Desa, Cikini, Jakarta Pusat, Rabu.Menurut Jokowi,...

Inspirasi Bulan Madu yang Berbeda

Inspirasi Bulan Madu yang Berbeda Ke mana Anda akan pergi berbulan madu? Biasanya orang berpikir tidak jauh-jauh dari pantai (dari yang dekat dan murah seperti Jawa dan Bali, sampai yang mahal seperti di Maladewa). Sementara, mereka yang mampu biasanya pergi ke Eropa, terutama tempat-tempat romantis seperti Laut Mediteranea, Italia dan Prancis.Beberapa ide di bawah ini mungkin berguna bagi Anda yang ingin berbulan madu dengan unik dan berbeda.Pasangan backpackerPilihlah tujuan yang asing...

Problematika Konservasi Hutan Lindung di Indonesia

Problematika Konservasi Hutan Lindung di Indonesia Seperti di banyak negara yang lain, proyek konservasi di Indonesia yang dikelola instansi pemerintah umumnya masih memakai pendekatan “pagar dan denda” (fences and fines). Dalam praksis konservasi ini masih sering didapati pelanggaran batas karena ekspansi pertanian tradisional, usaha perkebunan atau penebangan kayu. Akibatnya, para kepala taman nasional makin merasa tidak sanggup untuk mengelola kawasan lindung hanya dengan pendekatan melarang...